Rahasia Terlepas Galbay Pinjol
Rahasia Terbebas Galbay Pinjol
Penulis: Hilmi
Soft Cover | xxiv + 164 hlm; 14,8 x 21 cm
ISBN : Proses
Terbit : Cetakan pertama, Januari 2026
Penerbit : Dawuh Guru
Penulis: Hilmi
Soft Cover | xxiv + 164 hlm; 14,8 x 21 cm
ISBN : Proses
Terbit : Cetakan pertama, Januari 2026
Penerbit : Dawuh Guru
Banyak orang terjerat pinjaman online bukan karena ingin hidup berlebihan, melainkan karena hidup sedang mendesak. Ada kebutuhan yang datang bersamaan, ada keluarga yang harus ditolong, ada situasi yang memaksa seseorang mengambil jalan cepat. Pada titik tertentu, pinjaman yang awalnya terasa ringan berubah menjadi beban yang menekan. Teror, ketakutan, dan hilangnya ketenangan hidup pun sering menyertai—dan gagal bayar pun bisa terjadi.
Apa perlu kita galbay alias gagal bayar saja? Tidak selalu. Galbay bukan aib, bukan pula jalan mutlak. Ia hanyalah pilihan—pilihan yang harus diambil dengan kepala dingin dan hati yang kuat. Jika memang belum mampu, ya tidak apa-apa. Namun selagi mampu, tetap ada tanggung jawab yang bisa dipegang. Yang terpenting adalah mental dan diri kita sendiri; jangan sampai kita jadi gila gara-gara utang.
Buku ini ditulis untuk mereka yang berada di situasi itu.

Diskusi